Berita

Rakor Penanganan Stunting, Wali Kota Siapkan Warung Stop Stunting Ditiap Kelurahan

MADIUN – Genderang melawan stunting terus ditabuh. Wali Kota Madiun, Maidi kembali memimpin rapat koordinasi (rakor) bersama forkopimda terkait penanganan tubuh pendek pada anak-anak tersebut. Harapannya, angka stunting di Kota Madiun semakin dapat ditekan bahkan bisa zero kasus anak stunting. ‘’Angka stunting kita sejatinya sudah rendah. Sudah di bawah target nasional. Tetapi ini harus kita …

Rakor Penanganan Stunting, Wali Kota Siapkan Warung Stop Stunting Ditiap Kelurahan Read More »

Matangkan Persiapan Lomba Tingkat Nasional, Pemkot Gelar Evaluasi

MADIUN – Kota Madiun tak hanya gencar dalam pembangunan. Lebih dari itu, kota yang berada di bagian barat Jawa Timur ini juga getol mencetak prestasi, baik di tingkat nasional ataupun internasional. Terbaru, Pemkot Madiun tengah mempersiapkan diri untuk mewakili Provinsi Jawa Timur untuk maju dalam lomba kelurahan tingkat nasional regional II. Maka dari itu berbagai …

Matangkan Persiapan Lomba Tingkat Nasional, Pemkot Gelar Evaluasi Read More »

Rakor Rencana Tata Ruang, Ada 497 Hektar Lahan Sawah Dilindungi di Kota Pendekar

MADIUN – Lahan produktif wajib dipertahankan. Karenanya, keberadaan lahan produktif diatur dalam undang-undang. Setidaknya, ada 497 hektar Lahan Sawah Dilindungi (LSD) di Kota Madiun berdasar hasil verifikasi. Ratusan hektar lahan tersebut dipastikan sebagai lahan produktif di Kota Pendekar. ‘’Memang area lahan produktif kita khususnya persawahan tidak banyak. Karena secara wilayah kita berbentuk kota dan tidak …

Rakor Rencana Tata Ruang, Ada 497 Hektar Lahan Sawah Dilindungi di Kota Pendekar Read More »

Sri Sultan HB X Apresiasi Pembangunan Kota Madiun

MADIUN – Tokoh dan pemuka masyarakat di dalam negeri silih berganti mengapresiasi geliat pembangunan di Kota Madiun. Yang terbaru, pujian dilontarkan Sri Sultan Hamengkubuwono (HB) X, saat singgah di Kota Pendekar, Kamis (1/9). Kepada Wali Kota Madiun Maidi, Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) itu memuji wajah Kota Pendekar yang kian cantik dengan pernak-pernik khas Jogja. …

Sri Sultan HB X Apresiasi Pembangunan Kota Madiun Read More »

Jalin Sinergitas, Danyon C Pelopor Sat Brimob Gelar Pertemuan Bersama Wali Kota

MADIUN – Danyon C Pelopor Sat Brimob Polda Jatim Kompol Heri Kusnadi, didampingi Danki 4 Yon C Pelopor AKP Joko Purnomo, dan beberapa jajarannya datang ke Balai Kota Madiun, Rabu (31/8). Kedatangan tersebut bukan tanpa sebab. Melainkan untuk menjalin dan menjaga sinergi antar Pemkot Madiun dan lembaga kesatuan khusus yang bertugas untuk melaksanakan tugas-tugas operasi …

Jalin Sinergitas, Danyon C Pelopor Sat Brimob Gelar Pertemuan Bersama Wali Kota Read More »

Matangkan Konsep Smart City, Pemkot Madiun Gelar Rakor Evaluasi Bersama Prof Marsudi

MADIUN – Komitmen menuju kota pintar (Smart City) serius digarap oleh Pemkot Madiun. Terbaru, pemkot setempat menggelar rapat koordinasi evaluasi bersama Profesor Marsudi Wahyu Kisworo selaku pembimbing Kota Madiun dalam menuju penerapan kota pintar. Evaluasi tersebut digelar di Gedung GCIO, Kota Madiun, Rabu (31/8). Dengan mengundang penanggung jawab dan perwakilan anggota dari enam dimensi yang …

Matangkan Konsep Smart City, Pemkot Madiun Gelar Rakor Evaluasi Bersama Prof Marsudi Read More »

Banyak Artis Ingin Manggung Di Kota Madiun, Wali Kota : Boleh, Asal Patuhi Aturan

MADIUN – Sejumlah artis ibukota telah menyatakan keinginan dan rencananya untuk menggelar event konser di Kota Pendekar. Setelah Dewa 19 yang akan tampil Oktober mendatang, kini giliran Denny Caknan yang siap-siap hadir menyapa warga Kota Madiun. Untuk itu, tim penyelenggara (EO) Denny Caknan Live Madiun menggelar audiensi dengan Wali Kota Madiun Maidi di balai kota, …

Banyak Artis Ingin Manggung Di Kota Madiun, Wali Kota : Boleh, Asal Patuhi Aturan Read More »

Pimpin Apel Kamtibmas, Wali Kota Siagakan Seluruh Tim Pemkot Untuk Antisipasi Bencana

  MADIUN – Musim kemarau telah berlangsung cukup lama di Kota Pendekar. Untuk itu, Wali Kota Madiun Maidi mengimbau seluruh tim yang ada di lingkup Pemkot Madiun agar siap siaga jika sewaktu-waktu terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Hal ini disampaikan oleh orang nomor satu di Kota Pendekar itu saat menggelar Apel Kamtibmas di halaman Balai …

Pimpin Apel Kamtibmas, Wali Kota Siagakan Seluruh Tim Pemkot Untuk Antisipasi Bencana Read More »

Lewat Program Walikota Menyapa, Wali Kota ajak ASN Tingkatkan Semangat Layani Masyarakat

MADIUN – Masih dalam suasana HUT Kemerdekaan RI, Wali Kota Madiun Maidi menyapa masyarakat melalui program unggulan LPPL Radio Suara Madiun, Walikota Menyapa. Selasa (30/8), siaran program ini berlangsung di Lapak UMKM Kampir Kanigoro. Mengangkat tema Semarak HUT Kemerdekaan RI, Semangat Melayani, talkshow ini membahas tentang peran dan tantangan ke depan pemerintah dalam melayani warganya. …

Lewat Program Walikota Menyapa, Wali Kota ajak ASN Tingkatkan Semangat Layani Masyarakat Read More »

Skip to content